Lowongan Kerja Site Supervisor PT Kso Terrakon Mitra Anugerah
Senang mengawasi pekerjaan di lapangan? Mampu menjaga Proyek Perumahan tepat biaya, mutu dan waktu? Jadilah Site Supervisor [SS] di Terrakon Property® hanya jika Anda: 1. Tertib menata Biaya, Mutu dan Waktu 2. Mengerti dan mampu untuk mengawasi pembangunan proyek perumahan 3. Mahir membuat gambar dengan menggunakan Autocad Terrakon Property® adalah developer real estate yang bercita-cita menjadi pemimpin Industri Properti dengan memaksimalkan nilai tambah dan inovasi 1. Terrakon Property® membangun industri properti dengan buah karya saat ini tersebar di Greater Jakarta, Jawa Barat, Jawa Tengah dan Sumatera Selatan 2. Terrakon Property® adalah team solid yang terdiri dari individu-individu yang mempunyai Passion, visi dan misi yang kuat untuk membangun industri properti dengan terus menantang pengembangan diri dan perusahaan Responsibilities: 1. Site Supervisor [SS] atau Pengawas Lapangan, bertanggung jawab untuk membuat RAB, Jadwal Kerja, Tenaga Kerja, dll dalam pembangunan sebuah proyek 2. Mampu menjaga proyek supaya tepat biaya, mutu dan waktu atau bahkan mewujudkan under promise over delivery 3. Mampu membaca gambar kerja, mengaplikasikan di lapangan dan memeriksa hasil kerja 4. Mampu membuat gambar kerja dengan menggunakan AutoCad Requirements: 1. Pria/wanita berusia Max 30 tahun. Berdomisili disekitar Jakabaring - Palembang 2. Pendidikan minimal STM Bangunan, D3/S1 Teknik Sipil/Arsitektur 3. Mahir Program AutoCad dan Microsoft Office 4. Pengalaman min. 2 tahun di bidang Konstruksi Properti atau Real Estate atau Project Management Consultant. 5. Mampu bekerja dengan tekanan dan dead line yang ketat, 6. Memiliki motivasi kerja, disiplin dan loyalitas yang tinggi terhadap perusahaan Benefits: 1. Project Completion Bonus: Berdasarkan penyelesaian target proyek 2. Annual Rewards Trip: Berdasarkan kinerja perusahaan 3. Full Employment: Status kepegawaian tetap & full time 4. Other Benefits: Tunjangan kesehatan dan kendaraan Hanya jika Anda memenuhi kriteria, ACTION sekarang juga! Kirim RESUME + FOTO + GAJI TERAKHIR Ingat untuk menulis Site Supervisor [SS] pada judul email Anda!
Image credited to Irp-cdn.multiscreensite.com